BANJARBARU - Pelatih PS Barito Putera Stefano Cugurra menginginkan hasil positif kelima di Pegadaian Championship 2025/26. Incaran poin sempurna tersebut saat melawat ke markas Persiku Kudus di Stadion Wergu Wetan, Kudus, Jumat sore (10/10/2025). Tim berjuluk Laskar Antasari ini sebelumnya sudah mampu mengatasi perlawanan emp[..]Baca Lebih Lanjut
PALU - Hasil minor kembali menghampiri Persipal FC. Pada Pekan-4 Pegadaian Championship 2025/26, Laskar Tadulako kalah saat menghadapi tamunya PSS Sleman di Stadion Gawalise, Minggu (5/10). Persipal kalah dengan skor 3-0. Gol-gol PSS Sleman dicetak oleh Cleberson dan Frederic Injai yang mengemas dua gol. Ini adalah keka[..]Baca Lebih Lanjut
DEPOK - Manajer tim Persikad Depok, Diego Tobing menyebut kemenangan perdana timnya di Pegadaian Championship 2025/26 menjadi modal positif menghadapi PSMS Medan, Sabtu (11/10). Serigala Margonda akan bertandang ke markas PSMS Medan. Bermain di Stadion Utama Sumatera Utara bukan perkara mudah. Dari dua pertandingan di stad[..]Baca Lebih Lanjut
SIDOARJO – Deltras FC belum sekalipun mencatatkan clean sheet dalam empat laga terakhir di ajang Pegadaian Championship 2025/26. Dari empat pertandingan yang sudah dijalani, The Lobster telah kebobolan lima gol dan mencetak enam gol. Pada laga pembuka, Deltras FC meraih kemenangan 2-1 atas Persela Lamongan. Namun, di du[..]Baca Lebih Lanjut
JAKARTA – Persaingan ketat nan seru di arena Pegadaian Championship 2025/26 memasuki pekan ke-5. Kembali ada sebanyak 10 pertandingan yang akan digelar dan menjanjikan laga-laga yang menarik sepanjang Jumat hingga Minggu (10-12/10) mendatang. Ketatnya kompetisi pekan ke-5 akan dibuka dengan dua laga seru. Di Grup Timur,[..]Baca Lebih Lanjut
KENDAL – Kemenangan penting berhasil diukir Kendal Tornado FC pada laga pekan ke-4 Pegadaian Championship 2025/26. Hasil ini membuat posisi tim asuhan pelatih Stefan Keeltjes terkerek membaik di papan klasemen sementara. Hingga selesainya laga pekan ke-4, Kendal Tornado FC kini menempati peringkat ke-3 dengan poin tujuh[..]Baca Lebih Lanjut
SEMARANG - Persiba Balikpapan harus mengakui ketangguhan Kendal Tornado FC saat bermain di hadapan publiknya pada pekan ke-4 Pegadaian Championsip 2025/26. Tim berjuluk Beruang Madu ini harus menyerah 2-0 di Stadion Jatidiri, Semarang, Senin (6/10/2025). Dua gol kemenangan tim berjuluk Laskar Badai Pantura itu dicetak oleh Ku[..]Baca Lebih Lanjut
LAMONGAN - Persipura Jayapura bisa langsung bangkit pada Pekan ke-4 Pegadaian Championship 2025/26. Tim berjuluk Mutiara Hitam itu menghajar Persela Lamongan 1-2 di Stadion Surajaya, Lamongan, Senin (6/10/2025). Persipura Jayapura sejatinya tertinggal lebih awal lewat gol Osvaldo Ardiles Haay pada menit ke-35. Namun, permaina[..]Baca Lebih Lanjut
BANDA ACEH - Penjaga gawang Garudayaksa FC tampil mengesankan ketika bertemu Persiraja Banda Aceh dalam laga Pegadaian Championship 2025/26. Penjaga gawang berusia 26 tahun itu terpilih sebagai pemain terbaik di laga ini. Terpilih sebagai player of the match, bukan tanpa alasan, sepanjang laga ia mampu melakukan sebanyak tuju[..]Baca Lebih Lanjut
DEPOK - Manajemen Persikad Depok menegaskan komitmen penuh terhadapa kondisi Bil’asqan Hi Tenang, pemain yang mengalami insiden serius saat menghadapi PSPS Pekanbaru, dalam laga pekan keemepat Pegadaian Championship 2025/26. Pada laga yang dilangsungkan di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Minggu (4/10) itu Bil'as[..]Baca Lebih Lanjut